5 Khasiat Rebusan Daun Salam Bagi Tubuh dan Efek Sampingnya
Daun salam sudah mudah dijumpai oleh masyarakat sebagai bumbu masak. Baik digunakan untuk memasak atau diseduh untuk dikonsumsi langsung. Khasiat rebusan daun salam sangat baik untuk kesehatan.
Faktanya, khasiat rebusan daun salam mengandung banyak vitamin dan mineral sehingga bagus bagi tubuh. Oleh karena itu, daun salam diklaim mampu menyembuhkan beberapa penyakit.
5 Khasiat Rebusan Daun Salam Bagi Tubuh
Menurut penelitian, daun salam memiliki khasiat untuk menyembuhkan beberapa penyakit. Daun salam yang memiliki banyak manfaat ini sudah digunakan sejak dahulu sebagai obat herbal.
Berikut khasiat rebusan daun salam yang baik bagi kesehatan:
- Mengandung Flavonoid untuk mencegah penyakit diabetes.
- Efektif meredakan asam lambung.
- Mengandung tanin sebagai anti imflamasi dan anti mikroba yang bisa meredakan sakit gigi.
- Kandungan etanol bisa mengurangi sakit diare.
- Kandungan quercetin dapat menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh.
Meskipun rebusan daun salam ini memiliki banyak khasiat, apabila dikonsumsi dalam jumlah berlebih juga menimbulkan efek samping. Salah satunya adalah mengantuk, menghambat penyembuhan luka serta bagi ibu menyusui bisa mengurangi produksi ASI.
Khasiat rebusan daun salam memang baik bagi kesehatan namun apabila dikonsumsi berlebih. Meminum rebusan daun salam bisa dikonsumsi setiap pagi.