Danau Sipin Ada Di Sumatera
Jambi merupakan salah satu provinsi di pulau Sumatera yang terkenal dengan berbagai lokasinya yang sejuk dan asri, salah satunya adalah Danau Sipin. Danau Sipin merupakan danau alam yang sudah sangat terkenal di kalangan masyarakat Jambi. Angin dingin yang berhembus mampu menghanyutkan para wisatawan yang banyak datang ke Danau Sipin karena suasananya yang tenang dan santai….