Manfaat Buah Naga Bagi Kesehatan Kulit Wajah
Buah naga merupakan buah dari beberapa jenis kakus dri marga Hylocereus dan Selenicereus. Buah ini berasal dari Meksiko, Amerika Tengah dan Amerika Selatan. Namun, saat buah ini sudah dibudidayakan di Negara-negara Asia, salah satunya Indonesia. Sehingga, Anda yang bertempat tinggal di Indonesia dapat dengan mudah dan merasakan kelezatan dari buah naga ini. Dengan rasa dan…