Fungsi Tulang Betis dan Menjaga Kesehatannya

Perlu diketahui bersama bahwa tubuh manusia terdiri dari bagian bawah dan bagian atas. Kelengkapan ini membantu manusia beraktivitas dan bergerak setiap harinya. Bagian tubuh atas misalnya seperti tangan, kepada, dan lain sebagainya. Dibagian bawah meliputi kaki dan seperangkat komponen yang ada. Selanjutnya, kaki memiliki bagian yang banyak seperti tulang kering, tulang paha dan tulang betis. Dimana disini ketiganya memiliki fungsi yang berbeda. Disisi yang lain, tulang betis ini letaknya sangat dekat dengan tulang kering. Fungsinya adalah mendukung otot kaki agar kuat untuk menjalankan aktifitas. Terkadang saking banyaknya aktifitas, kaki juga bisa menimbulkan cidera pada manusia.

 

Diantara banyak sekali fungsi tulang betis, misalnya pengatur gerak saat berlari, menjaga keseimbangan pada kaki bagian bawah, melindungi kaki, mendukung tulang kering, menopang berat badan, dan masih banyak sekali hal lain yang menjadi fungsi tulang betis ini. Sebagaimana hal ini bisa Anda pelajari untuk menjaga kesehatannya. Pada sisi yang lain, bahwa untuk menjaga fungsi ini agar tetap seimbang maka ada beberapa hal yang perlu diperhatikan untuk menjaga kesehatan tulang betis. Misalnya dengan cara teratur menggerakkan setiap pagi. Mensuplai kadar kalsium yang cukup dalam tubuh manusia sehingga otot kaki bisa bekerja dengan baik. Selanjutnya, tetap mengkonsumsi vitamin dalam tubuh agar terjaga kesehatannya kaki. Ini menjadi catatan penting yang perlu diperhatikan agar fungsi tulang bisa bekerja dengan baik.

 

Similar Posts